Nilai sebuah pecahan 3 / 8.
Beda pembilang dan penyebut adalah 15.
Carilah pecahan itu.
Jawab :
Pembilang : penyebut
= 3 : 8
Beda perbandingan = 8 – 3 = 5
Beda pembilang dan penyebut = 15
Jadi , nilai pembilang adalah 9
dan nilai penyebut adalah 24 ,
sehingga pecahan itu adalah 9 / 24.