Cari Blog Ini

09 Juli 2023

Ciri umum bilangan desimal



Simpulkan ciri - ciri umum dari bilangan desimal dan bilangan bulat. 


1) 
Dengan bilangan bulat maupun bilangan desimal , ketika ada 10 kumpulan dari bilangan maka bilangan tersebut berpindah ke nilai tempat diatasnya. 

Demikian juga ketika suatu bilangan dapat dibagi menjadi 10 bagian yang sama maka bilangan tersebut berpindah ke nilai tempat dibawahnya. 

Penulisan bilangan bulat maupun bilangan desimal berdasarkan pada sistem nilai tempat. 



2).
Setiap bilangan bulat dan bilangan desimal dapat dinyatakan dengan 10 digit dari 0 - 9 dan tanda koma.