Cari Blog Ini

30 Juli 2011

4 Dhamma yang Wajib Dimiliki Seorang Kepala Rumah Tangga

Bagi seorang Kepala Rumah Tangga 

terdapat empat Dhamma yang wajib untuk dimiliki, yaitu : 


1. Sacca (Kejujuran) 

2. Dama (Pengendalian Pikiran) 

3. Khanti (Kesabaran) 

4. Caga ( Kemurahan Hati)


* * * * * * * * * * *



1. Sacca :
Kejujuran dan selalu menepati janji kepada orang lain

2. Dama :
Pengendalian pikiran yang baik

3. Khanti :
Kesabaran dalam menghadapi setiap persoalan sulit

4. Caga :
Kemurahan hati terhadap mereka yang pantas untuk diberi

(Samyutta Nikaya I, 215)



Sumber:
* http://www.samaggi-phala.or.id/naskah-dhamma/tuntunan-perkawinan-dan-hidup-berkeluarga-dalam-agama-buddha/
* Tuntunan Perkawinan dan Hidup Berkeluarga dalam Agama Buddha,
Penyusun: Pandita Sasanadhaja Dokter R. Surya Widya, psikiater,
Pernerbit : Pengurus Pusat MAGABUDHI
Bekerjasama dengan Yayasan Buddha Sasana, Cetakan Pertama, Mei 1996



* * * * * * * * * * 


Tentang :

The Gift of Love - Pangeran Siddharta dan Yasodhara
Dhamma - Perkawinan dalam Agama Buddha
Dhamma - Jalan Hidup Umat Buddha Perumah Tangga
Nasehat Sang Buddha kepada Pasangan Suami Istri
Kualitas yang Diharapkan Pasangan Suami Istri Dalam Pernikahan
Kewajiban Seorang Suami
Kewajiban Seorang Istri
Kewajiban Seorang Istri - 02
Sattaka 148 - Tujuh Jenis Istri
5 Cara Seorang Istri Diperlakukan Oleh Suami-nya seperti Arah Barat
8 Kualitas dalam Diri Seorang Wanita yang Akan Membawa Kesejahteraan dan Kebahagiaan
4 Dhamma yang Wajib Dimiliki Seorang Kepala Rumah Tangga
4 Jenis Kebahagiaan Bagi Orang Awam Yang Menjalani Kehidupan Berkeluarga
4 Nilai yang Menunjang Kebahagiaan Orang Awam Selamanya
4 Macam Hal yang Berguna pada Kehidupan Sekarang
10 Perbuatan Baik
7 Harta Kekayaan Sejati
Hal - Hal yang Memboroskan Kekayaan
Dana dari Orang yang Berbudi Luhur
Kondisi yang diminati, yang menyenangkan, dan yang sulit diperoleh di Dunia ini
Sigalovada Sutta
Sigalovada Sutta - Format Buku
Kewajiban Anak Terhadap Orang Tua ( Dan Mertua )
Arah Menghormat
Arah Menghormat - 02
Kalyana Mitta
Persahabatan yang Baik
Persahabatan yang Baik - 02
4 Macam Sahabat Yang Berhati Tulus